Gaya Hidup Sehat Tanpa Diabetes

LifetimeZone - Assalamu'alaikum Pembaca setia Blog lifetimeZone yang saya Cintai, Dikesempatan yang baik ini saya ingin membahas secara Detail Bagaimana Gaya Hidup Sehat Tanpa Diabetes Militus ( DM ).

Diabetes merupakan salah satu penyakit yang Angka kematiannya tinggi selain dari penyakit Jantung dan kanker, DM ini bisa menyerang siapa saja tanpa memandang Usia, anak-anak dan Remaja bisa juga terserang penyakit ini jika tidak mengamalkan gaya hidup sehat dengan baik dan konsisten.

Terkait dengan kewaspadaan penyakit DM tersebut, Maka dalam Artikel saya ini ingin memberikan Informasi Penting agar anda semua dapat mencegah dari hal-hal yang tidak diinginkan. Mari simak beberapa Makanan yang Dianjurkan dan Pantangan serta Tips-Tips Untuk Penyakit Diabetes Militus .

  • DIANJURKAN.
- Kacang kenari, kacang polong, Coklat hitam, Produk susu olahan (Susu, Keju, Yogurt),kaya kalsium dan Vitamin.
- Ikan Salmon, Ikan Tuna, Oats, Kaya Serat
- Biji Rami
- Selai Kacang.

  • PANTANGAN
 - Mie / Nasi / Pasta
Makanan dan minuman yang mengandung Kafein, Kentang, Roti White dan berbagai Jenis makanan yang mengandung Karbohidrat tinggi.
- Mangga, Nanas dan Pisang.
  • TIPS UNTUK DIABETES MILITUS
- Batasi Karbohidrat
- Perbanyak minum air mineral
- Perbanyak konsumsi buah dan Sayuran
- Makan sedikit lemak
- Minum susu rendah lemak
Previous
Next Post »